
Dinas Syariat Islam Kota Banda Aceh bersama da’i perkotaan dan muhtasib gampong melaksanakan Kegiatan sosialisasi Seruan Bersama (SB) Forkopimda B.Aceh tentang perayaan tahun baru masehi, 1 januari 2024 dalam wilayah kota banda aceh. Minggu (31/12/ 2023)